Tunggul kayu asal pohon yang ditebang atau tumbang ternyata masih bermanfaat untuk dijadikan rumah bagi aneka tanaman hias dan sayuran seperti dilansir salah satu situs milik pehobi tanaman di mancanegara.
Caranya mudah. Tunggul di bor dengan diameter tertentu yang dengan kedalaman bervariasi antara 10-15 cm. Berikutnya pada lubang tersebut diberi media tanam berupa campuran kompos dan pupuk kandang dengan perbandingan 1:1. Pada tahap akhir benamkan benih tanaman yang diinginkan.
0 komentar:
Posting Komentar